Yogyakarta, PSKK UGM — Proporsi ruang terbuka hijau (RTH) di wilayah perkotaan paling sedikit 30 persen dari luas kota secara keseluruhan. Klausul ini diatur dalam Undang-Undang Nomor 26 Tahun 2007 tentang Penataan Ruang.
Arsip:
Pande Made Kutanegara
Yogyakarta, PSKK UGM — Studi mengenai kemiskinan di Kabupaten Fakfak, Papua Barat kembali dilakukan. Tahun ini, Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Fakfak bekerja sama dengan Pusat Studi Kependudukan dan Kebijakan Universitas Gadjah Mada melakukan studi […].
Yogyakarta, PSKK UGM – Ada perubahan kompleks yang terjadi pada budaya rewang di Jawa. Saat ada tetangga, saudara, teman mengadakan acara syukuran atau hajatan, masyarakat di Jawa ramai-ramai membantu untuk menyiapkan berbagai keperluan acara.