Arsip:
kemiskinan
Metrotvnews.com, Jakarta: Dalam persidangan uji materi UU 1/1974 tentang Perkawinan di Mahkamah Konstitusi, saksi ahli sepakat menyebut perkawinan yang terjadi pada usia belia erat dengan kemiskinan.
"Hasil penelitian kami menyebut, populasi akan terus tumbuh sepanjang abad, dan tembus 9,5 – 12 miliar jiwa pada akhir abad ini." Perkiraan jumlah populasi manusia di Bumi tahun 2050 terus menjadi pertanyaan, menyusul hasil penelitian […].
Yogyakarta, PSKK UGM – Penduduk di Kabupaten Banyuasin, Sumatera Selatan, khususnya di wilayah perairan pernah dikabarkan belum menerima bantuan langsung sementara masyarakat (BLSM). Penduduk yang tinggal di Kecamatan Muara Padang, Kecamatan Muara Sugihan, dan Kecamatan […].
Yogyakarta, PSKK UGM – Dokumen Rencana Kerja Program Penanggulangan Kemiskinan (Renja Pronangkis) Tahun 2015 yang disusun oleh Pemerintah Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta dinilai sudah baik karena memiliki arah capaian yang cukup jelas.
Yogyakarta, PSKK UGM – Ada perubahan kompleks yang terjadi pada budaya rewang di Jawa. Saat ada tetangga, saudara, teman mengadakan acara syukuran atau hajatan, masyarakat di Jawa ramai-ramai membantu untuk menyiapkan berbagai keperluan acara.
Jakarta, NERACA – Di tengah kegaduhan politik dalam negeri yang masih berlangsung sekarang, Indonesia terancam gagal mencapai target tujuan pembangunan millennium (Millenium Development Goals-MDG’s) pada 2015 yang bersamaan diberlakukannya Masyarakat Ekonomi ASEAN.
JAKARTA, KOMPAS — Pembangunan manusia di Indonesia rentan guncangan. Untuk itu, pembangunan perlu memperhatikan risiko serta kerentanan di dalam masyarakat dan lingkungan agar ada ketahanan dalam menghadapi guncangan.
Salah satu kebijakan presiden terpilih Jokowi adalah peningkatan produktivitas dan daya saing bangsa. Ini harus dikerjakan mulai dari sektor hulu, menengah, hingga hilir dengan konsep siklus hidup, dari kandungan sampai lansia, dan berperspektif jender.
Tulisan Sulastomo, Ketua Tim SJSN 2001-2004, ”Kartu Indonesia Sehat dan SJSN”, yang dimuat Kompas (4/9/2014), menceritakan ihwal gagasan pemerintahan Jokowi-JK melaksanakan program Kartu Indonesia Sehat dan keterkaitannya dengan program Jaminan Kesehatan Nasional.
DALAM dua dekade terakhir, masyarakat di negara berkembang, termasuk di Indonesia, mengalami fase perkembangan penting dalam mewujudkan kesejahteraannya. Berbagai studi (Barrientos 2004; Gough 2004; Wood 2004) menunjukkan, negara berkembang sedang menghadapi tantangan transformasi rezim kesejahteraan.