Verifikasi Data Sensus Infrastruktur Pedesaan PNPM Indonesia

01 Mei 2011 | admin
Project At Glance
Country Indonesia
Region 26 Provinsi
Name of Client World Bank Office Jakarta
Address World Bank - DSF Jl. Diponegoro No.72 Jakarta, 10310 Telp.021-3148175
Duration of Assignment 6 bulan
Start Date Mei 2011
Completion Date Desember 2011
Prinsipal Investigator Novi Widyaningrum, SIP., MA.
Principal Investigator (Not on the list)
Research Team Dr. Agus Joko Pitoyo, M.A., Eddy Kiswanto, S.Si., M.Si., Dyah Kartika, S.Si., M.Ec.Dev.
Research Team (not on the list)
Profiles of Professional Staff Provided by The Center Pakar Administrasi Publik, Kebijakan Publik

Tujuan dari Verifikasi Data Sensus Infrastruktur Pedesaan PNPM Indonesia adalah untuk mengumpulkan data berkualitas tinggi yang dapat digunakan sebagai dasar perbandingan dengan data Sensus Infrastruktur Pedesaan yang dikeluarkan oleh Badan Pusat Statistik (BPS). Kegiatan dalam survei ini meliputi penentuan responden, penyempurnaan instrumen dan manual, membentuk tim survei, pelatihan, pengumpulan data, dan manajemen data.

Mengembangkan proposal proyek Menentukan responden Perbaikan instrumen dan manual Membentuk tim survei dan manajemen data Pengawasan asisten lapangan dalam mengumpulkan data Pelaporan