Audiensi PSKK UGM ke Bupati Ponorogo Mendukung Memajukan Ekonomi Daerah

Kampung Taiwan ini bertujuan untuk melatih calon-calon pekerja migran yang akan bekerja di Taiwan. Sistem pengajaran akan disajikan lebih mudah, lengkap, dan menyenangkan sehingga diharapkan bisa membuat para calon pekerja migran semakin siap berangkat ke negara tujuan.