Pemda Diminta Membuat Program Kesehatan yang Inovatif

Menteri Kesehatan mengajak pemerintah daerah provinsi, kabupaten/kota, bersama pemerintah pusat saling beriringan dalam meningkatkan derajat kesehatan masyarakat. JAKARTA, Koran Jakarta – Kementerian Kesehatan meminta pemerintah daerah (pemda) untuk meningkatkan perannya dalam meningkatkan derajat kesehatan masyarakat […].